Gus Ayik, Menang Telak Atas 3 Lawannya di Pilkades Sembung

- Reporter

Kamis, 27 Juni 2019 - 06:37

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGOROTODAY.COM_KAPAS_Rabu Pahing, menjadi hari baik bagi gus Ayik, panggilan akrab Arif Wahyudin, salahsatu Cakades pada Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Desa Sembung, Kecamatan Kapas, Kabupaten Bojonegoro, yang berlangsung di balai Desa Sembung pada Hari Rabu (26/6/2019).

Mantan aktivis PMII ini, akhirnya menang telak dari 3 calon kades lainnya dengan perolehan suara sejumlah 799, atas Emi Susilowati yang mendapatkan 49 suara, Asngari mendapatkan 10 suara dan Edi Nurwiyanto meraih 240 suara.

Dengan perolehan suara terbanyak ini, Ayik mengucapkan terimakasih atas kepercayaan dari masyarakat Sembung untuk memimpin Desa sembung mendatang untuk lebih maju dan lebih bisa memberikan pembangunan yang lebih baik di Desa Sembung.

Ia menambahkan, dengan kepercayaan masyarakat yang memilih dirinya untuk menjadi kepala Desa ini, dirinya akan berbuat lebih baik kepada Desanya dan menjalankan program pemerintah kedepan sesuai dengan program pemerintah kabupaten maupun Pusat yang intinya untuk kesejahteraan masyarakat.

“Kepercayaan masyarakat ini merupakan bentuk keinginan masyarakat Sembung secara bersama sama guna membangun Desa Sembung agar lebih baik lagi, ”jelas Ayik.

Ayik juga berharap kerjasama dengan semua pihak untuk bisa menjalankan pemerintahan kedepannya dan juga mengucapkan terima kasih kepada semua masyarakat Desa Sembung atas suksesnya pelaksanaan Pilkades dengan damai dan aman.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

DPRD Apresiasi Raihan Penghargaan Pemkab Bojonegoro dari Kemendagri
Ketua DPRD Apresiasi Capaian Indeks Kepuasan Masyarakat Bojonegoro
Bupati Bojonegoro Hadiri Sidang Paripurna PAW Ketua DPRD
13 Partai Politik di Bojonegoro Terima Banpol
Natasha Devianti Tegaskan Komitmen Mengawal Masalah Stunting
Banteng Merah Putih Geruduk Kantor DPRD Bojonegoro
Komisi C Dukung Dinas Pendidikan Gelar Sekolah Tatap Muka 100 Persen
Eksekutif dan Legislatif Samakan Persepsi Arah Kebijakan 2021

Berita Terkait

Sabtu, 4 November 2023 - 08:37

Cak Imin Klaim Dapat Dukungan Habib di Solo: Mereka Soroti Pendidikan

Kamis, 10 Februari 2022 - 08:45

Komunitas Petani Muda Bojonegoro Deklarasi Gus Muhaimin Jadi Presiden 2024

Berita Terbaru

Beberapa varietas yang disukai adalah Inpari 32. Para petani menyukai varietas ini karena dinilai memiliki beberapa keunggulan.

Pertanian

Jelang Musim Tanam, Petani Lebih Suka Benih Inpari 32

Minggu, 5 Nov 2023 - 05:06